Hari ini saya akan membagikan tutorial Skil Build Bomber Shooting Star khusus Nest Belum banyak yang pakai masih sedikit yang tahu menggunakan Bomber Shooting Star, dikarenakan masih banyak yang menggunakan Shooting star normal dan Ice Shooting Star. Bomber Shooting star sedikit pengguna karena DPS sulit didapatkan untuk armor yang di bawah rata-rata.
Screenshoot
Tinkerer build
Penjelasan
- Rapid Impact
- Air Blast
- Napalm Bomb
- Stun Grenades
Skill diata Plus 1 semua (khusus Stune Grenades bisa dinaikkan plus 11 untuk mendapatkan stun di PVP namun karena saya build untuk Nest Saya rasa plus 1 cukup atau tidak di ambil sama sekali.
- Waxing
Skill ini saya naikkan plus 6 agar cooldownnya lebih cepat dan waktu movement speednya lebih cepat juga saya rasa cukup!
- Bombardment
Skill ini saya naikkan plus 6 untuk mendapatkan tumble tambahan untuk menghindar kebelakang, sangat berguna untuk menghindar.
- Bubble Bomb
- Aerial Evasion
- Spanner Smash
- Sky Fission
- Extended Attack
- Dodge
- Spinning Explossion
Karena update level 90 skill ini yang dulunya ada tambahan SP saat ini sudah plus 1 semua.
- Summon Alfredo dan Alfredo Recalls
Sudah tahukan kalo SS suka pakai alfredo ya dipikirlah
- Healt Booster
- Mental Fortitude
- Attuted Mind
- Automatic Recruit
Wajib full ya kakak karna sudah tahu kan alasannya SS boros MP wajib donk,, !
Engineer Build
Penjelasan bar kiri
- Ping-pong Explosion
Untuk skill ini saya fullkan dan plus 1 skill ring karna bisa loncat 8x dengan demage yang pedih, bisa juga dinaiikan plus 21 menggunakan atribut kostum dan ring.
- Reload
Max dengan cooldown 3 detik berguna lah ya. Karna semua Skill SS pakai skill ini.
- Chemical Grenade
Max karna 20% resis All Elemental selama 18 detik.
- Mind Tower / Versi Ina Brainwaves Projection
Menggunakan 2 Reload dengan 20 peluru ditembakkan ke udara dan merupakan skill DPS utama di bomber SS ini. Disarankn menggunakan Accessories Skill.
- Chemical Missile
Untuk skill ini setelah refam mengurangi pisikal dimage musuh yang terkena, disarankan menggunakan accessories skill.
- Cannon Blaster dan Rocket Jump
Plus 1 kurang berguna.
- Alfredo Stomp dan Alfredo Berserker
Plus 1 untuk mengganggu momon yang kecil-kecil dalam Nest.
- Transitional Demage
Max, Kenapa max ?
Karena 30% demage yang diterima akan disalurkan ke Alfredo.
- Alfredo Hurricane
Plus 11, Kenapa,
karna saya galau mau menaikkan skill ini atau Ice Spray Tower. Berhubung ini bomber shooting star saya memilih menaikkan Skill ini.
karna saya galau mau menaikkan skill ini atau Ice Spray Tower. Berhubung ini bomber shooting star saya memilih menaikkan Skill ini.
- Lightning Grenade
Hanya unuk counter jadi plus 1 cukup.
- Destroy
skill ulti terserah mau dipakai atau tidak saya kurang suka dengan skill ini dengan casting yang lama dan peluru yang menyebar sehingga tidak full hit, galau saya. =D
Penjelasan Bar Kanan
- Gravity Grenades
Max untuk menarik momon kecil untuk berkumpul sehingga mudah untuk casting cehemical Missile.
- Gatling Gun Tower dan Turret
Plus 1, buat sumon-sumon saja. hehehe =D
- Ice Pray Tower
Galau lagi saya hahahaa :p mau menaikan Alfredo Hurricane atau skill ini, tapi saya sarankan menaikkan skill Alfredo hurricane
- Mechaduct dan mecha shock
Plus 2 buang-buang SP hahahaaa .
- Mecha Horn, Mecha Bomb, Michenic Mode dan Horizon
Tidak saya ambil karena skill ini kurang berguna menurut saya apa lagi MM jika di casting maka skill SS tidak bisa casting dan juga kurang menambah DPS. Untuk skill Horizon sebenarnya saya sangat suka dengan skill ini akan tatapi saya jarang menggunakan skill ulti.
Shooting Star Build
Penjelasan
- Splash
Wajib max, jika memungkinkan menggunakan plus 1 skill accessories dan EX level 80 ditambahkan dari 5 peluru menjadi 7 peluru wow pedih kakak,
- Alfredo Beam
Skill andalan alfredo, untuk skill ini saya max karena skill engginer tidak bisa ditambahkan lagi dengan melebihi kapasitas 146 SP jadi saya mau tidak mau menaikkan skill ini, sayang SP.
- All EX diambil
Kenapa diambil ya tahulah ya . :p
- Class Mastery I dan II
Wajib di ambil gak perlu alasan kan hahahaaa
Equipment yang dipakai level 90
Kauda All plus 10, untuk budget kecil char miskin heheheheeeee :p
kauda armor dan RD L plus 10++ untuk kalangan berduit hahahaaa,
Heraldry
- Premium Skill heraldry biochemical missiles demage +20%
- Premium Skill heraldry ping pong explosion demage + 20%
- Premium Skill heraldry Brainwaves projection demage +20%
- Premium Skill heraldry Splash demage +20%
Jangan lupa coment ya, dan semoga bermanfaat.
0 Response to "Cara Skil Build Bomber Shooting Star Dragon Nest Ina level 90"
Posting Komentar